Sikap Yang Harus Di Contoh Dari Kreator Spongebob

Siapa yng tidak tau dengan kartun sponge kuning Spongebob Squarepants. Salah satu dari kartun Nickelodeon yang sangat populer. Dan penciptanya Stephen Hillenburg yang dikabrkan meninggal dunia pada usia 57 tahun menurut laporan situs portal sang kreator meninggal akibat penyakit ALS. Ia pun meninggalkan Karen dan putra tunggalnya Clay berusia 20 tahun.

Sepanjang karirnya sang kreator Spongebob ini telah menoleksi 9 nominasi untuk kartunnya Spongbob dimulai sejak tahun 1999. Sebelum menjadi kreator atau pencipta kartun Spngebob Hillenburg ini menjadi sutradara dan penulis dari series Rocko’s Modern Life yang juga merupakan bagian Nikelodeon.

Ternyata dengan karir dan kepopularitas tidak membuatnya tinggi hati sebab sang kreqator terkenal dengan sosok yang teladan. Berikut sikap positif yang patut kita contoh.

1. Filantropis
Ia seseorang yang dermawan terbukti dia beserta keluarganya mendirikan badan amal mengenai pendidikan, layanan kesehatan dan seni. Serta ia juga mengkampanye kan edukasi kepada orang tua muda dan terbukti is tercatat sebagai donatur yterbesar pada kampanye kesehatan reprodeksi wanita di AS.

2. Kacang tak Lupa Akan Kulitnya
Begitu lah sesuai dengan kepribadiannya, Dimana is tak melupakan bagaimana neneknya mengajarinya melukis. Terbukti dari karakter spongebob ia memiliki seorang nenek yang sangat menyanyangi Spongebob serta sifat hangat yang selalu di tampilkan.

3. Mencintai Istri
Masih ingat tidak dengan karen istri komputer dari musuh tuan krab Planton. Namanya diambil dari nama istrinya sendiri walaupun di kartun istrinya menjadi istri tokoh antagonis, akan tetapi karakter dia yang pintar dan cerdas. Hellenburg mengatakan bahwa karen adalah istri dan sgalanya baginya.

4. Pendukung Istri dan anak
Apapun yang dilakukan istri dan putranya sang kreator selalu mendukung sseperti karen istrinya yang merupakan ahli dalam kuliner sedangkan anaknya juga merupakan seorang animator sama seperti ayahnya.

Diterbitkan